Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2017

PERLINDUNGAN PROFESI GURU

PERLINDUNGAN PROFESI GURU Ditulis Oleh :  Deti Jubaedah,S.Pd.,M.M.Pd (SMPN 1 Ciwidey Kab. Bandung)             Guru adalah seorang pendidik yang memiliki kesempatan untuk bisa mengubah dunia, banyak hal yang bisa dilakukan oleh guru. Seorang guru yang memiliki loyalitas terhadap pekerjaannya senantiasa akan berusaha meningkatkan atau mengembangkan kebutuhan akan kemampuan profesionalismenya guna mengimbangi tuntutan pendidikan yang terus berkembang.             Selain itu maraknya laporan dari orang tua siswa atas perlakuan guru yang kurang berkenan, termasuk laporan kepada pihak berwajib, seolah mengkungkung gerak langkah guru dalam mendisiplin siswanya. Guru menjadi bingung dan serba ketakutan. Hal ini juga rasanya perlu kiranya kekuatan dari legalitas yang diberikan pemerintah kepada guru. Banyak larangan ini dan itu kepada guru baik yang dialamatkan secara langsung maupun melalui SMS melalui kepala sekolah, Disdik, ataujuga terkadang melalui media sosial. Sering komp

PTK Deti Jubaedah

PENGGUNAAN MEDIA IN FOCUS D ALAM PENINGKATAN   P EMAHAMAN MEMBACA MELALUI PENGAJARAN T EXT FUNTIONAL PADA S ISWA K ELAS IX SMP ( PenelitianTindakanTerhadap Siswa Kelas IX A SMP Negeri 1 Ciwidey ) LAPORAN HASIL PENELITIAN TINDAKAN KELAS                 SMP NEGERI 1 CIWIDEY DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN BANDUNG JAWA BARAT 201 4    BAB I PENDAHULUAN       Bab ini menyajikan latar belakang masalah, perumusan dan pembatasan masalah, tujuan dan manfaat penelitian, Pemecahan Masalah , pertanyaan penelitian, dan hipotesis tindakan. Berikut dijelaskan secara rinci. A.     Latar Belakang Masalah       Perkembangan t eknologi yang semakin maju pesat menuntut semua manusia termasuk pendidik untuk dapat memanfaatkan dan menggunakannya .   Tetapi banyak pendidik yang masih dan bahkan belum bisa memanfaatkan teknologi tersebut, misalnya banyak pendidik yang masih tidak bisa bahkan takut menggunaka